selain jendela swing upvc tersedia juga model sliding
Jendela Swing UPVC Tersedia 4 Pilihan Warna

UPVC atau Unplasticized Poly Vinyl Chloride yang mana memiliki kualitas dan mutu terbaik di bandingkan dengan jenis bahan konfensional lainnya. Jenis bahan atau meterial yang terbuat dari turunan plastik dengan pemprosesan tertentu sehingga sifat plastisnya atau kelenturannya hilang.
Jenis bahan ini juga memiliki kelebihan atau sifat yang ramah lingkungan. Sehingga jenis bahan ini pun sudah banyak di percaya dan di gunakan di berbagai negara – negara berkembang lainnya. Sehingga tidak heran jika kini penggunaan dari UPVC di Indonesia sedang banyak di minati atau di gunakan.
Jenis bahan ini pun juga di jadikan sebagai bahan utama material baik untuk kusen, pintu dan juga jendela UPVC. Dan tidak hanya terbuat dari jenis bahan berkualitas dan ramah lingkungan, namun UPVC sendiri tersedia dalam berbagai jenis atau model.
UPVC juga tersedia dalam kusen, jendela, pintu dan juga atap dengan beragam variasi model dan warna.
Dan salah satu model yang paling banyak atau umum di gunakan adalah jendela upvc swing atau ayun. Yang mana jenis model ini paling umum atau banyak di gunakan.
Namun selain jenis atau model swing ini, pada pintu atau jendela upvc sendiri juga tersedia dalam beberapa pilihan model lainnya yaitu model sliding atau model geser.
Untuk jumlah jendela dengan model swing bisa di buat menjadi berbagai jumlah mulai dari 1 jendela, 2 jendela, 3 jendela atau seterusnya tergantung dengan kebutuhan dan juga ukuran jendela yang di miliki.
Jendela pun bisa di buat menjadi jendela mati ataupun tidak tergantung dari model, ukuran dan juga lokasi yang ada. Dan untuk penggunaannya pun juga bisa di konsultasikan kembali.
Untuk masing – masing model ini pun juga dapat dengan mudah di aplikasikan pada berbagai macam jenis bangunan dan juga ukuran. Dan proses pemasangan pun juga mudah serta cepat.
Tidak perlu memerlukan pemasangan yang berlama – lama untuk proses pemasangan pun juga biasanya akan di sesuaikan kembali dengan banyaknya jumlah pemesanan dan juga ukuran yang di pasang.
Dan untuk perawatan pun juga sangat mudah tanpa perlu perawatan khusus sehingga juga akan lebih menghemat pengeluaran. Karena perawatan hanya cukup dengan menggunakan kain basah saja maka sudah bersih.
Untuk penggunaan jendela dari upvc sendiri memiliki banyak kelebihan di antaranya memiliki sifat kedap suara sehingga jika Anda berada di lingkungan hunian yang berisik maka tidak akan terdengar secara jelas karena sifat kedap suara yang di miliki.
Tingkat kekedapan suara bisa di sesuaikan kembali dengan kebutuhan Anda. Dan tingkat kedap suara tergantung dari ketebalan kaca yang di gunakan. Jika ingin benar – benar kedap maka bisa memilih menggunakan kaca yang lebih tebal.
Tidak hanya kedap suara, akan tetapi menjaga suhu ruangan ber AC agar lebih stabil. Salanjutnya adalah jenis bahan ini mempunyai keamanan yang lebih terjamin karena memiliki sistem penguncian ganda sehingga tidak akan dapat dengan mudah di buka secara paksa.
Dan untuk masalah kualitas, jenis bahan ini mempunyai sifat anti karat, korosi dan bahkan masalah rayap. Sehingga jika hunian memiliki masalah lembab dan rayap jenis bahan ini akan sangat cocok di gunakan.
Perawatan juga sangat mudah, cepat dan tentunya juga murah, karena Anda bisa mengelapnya dengan kain basah saja dan di lakukan sendiri sehingga tidak memerlukan banyak biaya. Selain itu masih ada banyak lagi kelebihan lainnya yang akan di dapatkan jika menggunakan UPVC baik untuk jendela, kusen dan juga pintu.
Untuk masalah warna dari UPVC sendiri untuk memberikan kesan dan tampilan ruangan yang lebih cantik dan juga berbeda di bandingkan dengan bahan lainnya tersedia dalam 4 pilihan warna.
Anda bisa memilih warna putih, warna hitam, warna coklat atau bahkan warna serat kayu. Dan warna – warna tersebut pun juga tidak akan pudar walaupun di gunakan dalam jangka waktu lama atau bertahun – tahun.
Dengan adanya warna – warna tersebut juga lebih mempermudah Anda karena tidak perlu mengecatnya lagi. Untuk warna – warna yang telah di sebutkan di atas memiliki variasi harga yang di sesuaikan.
Untuk harga jendela swing upvc start dari Rp. 250.000 per meter persegi dan untuk harga belum termasuk kusen yang di gunakan. Dan untuk kusen start dari Rp. 215.000 per meter. Harga yang ada sudah free pemasangan di wilayah JaDeTaBek sehingga Anda tidak perlu repot lagi dalam melakukan pemasangan.
Apabila Anda ingin menggunakan jendela swing upvc atau bahkan beragam jenis model UPVC lainnya untuk mempercantik penampilan hunian dan juga kenyamanan serta keamanan maka bisa menghubungi kami Kusenupvc.co.id.
Mengapa harus menghubungi kami ?
- Melayani pembuatan custom
- Menyedia UPVC merk CONCH
- Distributor resmi
- Harga kompetitif
- Melayani pemesanan ke seluruh Indonesia
- FREE SURVEY DAN PEMASANGAN
Kami menyediakan kusen pintu atau jendela UPVC merk CONCH dengan kualitas terbaik dan harga yang tentunya juga terjangkau yang bisa di sesuaikan dengan budget yang di miliki.
Untuk Anda yang belum memiliki ukuran dari jendela , kusen atau pintu yang akan di pasangkan dengan UPVC maka bisa langsung menghubungi kami untuk melakukan proses survey. Survey gratis untuk wilayah JaDeTaBek.
Namun selain wilayah JaDeTaBek, kami juga mengerjakan atau melayani pemesanan ke berbagai wilayah lainnya di seluruh Indonesia. Dan telah banyak pula para customer kami yang berasal dari luar kota.
Dan untuk proses produksi sendiri sekitar 21 hari sampai 25 hari kerja yang mana untuk proses produksi juga akan di sesuaikan kembali dengan banyaknya jumlah pemesanan dan antrian produksi yang ada.
Jadi, untuk pengerjaan dari UPVC memang tidak bisa di buru – buru untuk menghasilkan ukuran yang benar dan sesuai dengan kebutuhan atau yang di pesan.
Ada pun proses produksi baru akan di lakukan setelah adanya DP produksi dan untuk pelunasan dari sisa pembayaran sebelumnya bisa di lakukan setelah item telah selesai terpasang. Dan untuk pembayaran bisa di lakukan baik melalui transfer maupun melalui pembayaran langsung atau cash.
Jadi, untuk mendapatkan hunian yang nyaman dan aman baik untuk rumah, apartemen, hotel atau bahkan kantor dengan bahan ramah lingkungan dan harga yang tentunya terjangkau maka bisa langsung beralih menggunakan UPVC.
Langsung klik hubungi kami untuk mendapatkan informasi secara jelas dan juga lengkap. Ataupun bisa langsung menggunakan jasa survey kami untuk Anda yang belum mempunyai ukuran dari item yang akan di pesan.
Namun untuk proses survey tidak bisa di lakukan secara mendadak sehingga Anda perlu mengatur janji dari sekarang. Melayani pula paket usaha UPVC dan juga berbagai macam jenis mesin UPVC yang bisa di pilih sesuai kebutuhan.